Posisi kuda kuda depan
Posisi kuda-kuda depan
- Kuda-kuda depan dibentuk dengan posisi kaki didepan ditekuk dan kaki belakang lurus.
- Telapak kaki belakang serong ke arah luar.
- Berat badan ditumpukan pada kaki depan.
- Badan tegap dan pandangan kedepan.
Komentar
Posting Komentar